Peredaran Darah Besar & Kecil


 


Sistem peredaran darah manusia terdiri dari :  

1. Peredaran darah Kecil
Melalui :
Ventrikel  kanan-->Arteri  pulmonalis-->Paru-paru-->Vena pulmonalis-->Atrium kiri.
Atau :

Jantung-->Paru-paru-->Jantung




2. Peredaran darah Besar
 
Melalui :

Ventrikel kiri-->Aorta-->Arteri-->Arteriola-->Kapiler-->Venula-->Vena-->Vena cava superior dan vena cava inferior-->Atrium kanan.

Atau :

Jantung-->Seluruh tubuh-->Jantung

(Gb. Jantung bagian dalam)


Sistem Portae

Darah sebelum masuk kembali ke jantung terlebih dahulu masuk ke dalam suatu organ yang disebut sistem portae.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Bagi Anda yang punya saran/kritik, silakan menuliskannya di sini dengan catatan tdk berbau SARA dan ejekan.

Entri Populer

Admin

LOGIN ------------